Mengungkap Fakta di Balik Isu Tidak Adanya Masjid di PIK 2 Bersama Majlis Ulama Nusantara

Beberapa waktu lalu, muncul kabar bahwa tidak ada masjid di PIK 2, bahkan ada larangan azan. Untuk mencari kebenaran, para ulama Nusantara memutuskan datang langsung ke lokasi dan menemukan fakta mengejutkan.

Di lantai 5 Menara Syariah, terdapat Masjid Alkhairiah yang megah dan aktif digunakan untuk ibadah. Azan juga tetap berkumandang setiap waktu salat. Video ini adalah bukti nyata bahwa tabayun (klarifikasi) sangat penting dalam menyikapi isu-isu yang beredar di masyarakat.

Pos terkait

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *